Menu horizontal

Sunday, 24 September 2017

Peluang Rossi Dalam MotoGP Aragon 2017

Valentino Rossi berhasil menempatkan diri di posisi ketiga saat lomba MotoGP Aragon 2017
Setelah mengalami cidera patah kaki dalam sesi latihan Motocross, Valentino Rossi terpaksa harus absen dalam balapan kandang di Misano. Rossi langsung menjalani operasi kaki, dan dinyatakan dapat kembali membalap dengan pemulihan waktu sekitar 30-40 hari.

Memprediksi MotoGP Aragon Spanyol 2017

Setelah melewati MotoGP Misano dua minggu silam, kini MotoGP akan kembali digelar, tepatnya di sirkuit Aragon Spanyol. Bagaimana peta persaingan memperebutkan poin di sirkuit yang musim lalu dimenangkan oleh Marc Marquez ini?

Saturday, 23 September 2017

Sesi Latihan Bebas Hari Pertama MotoGP Aragon

Dani Pedrosa kuasai latihan bebas kedua MotoGP Aragon Spanyol
Latihan bebas hari pertama jelang MotoGP Aragon Spanyol telah digelar, Honda Repsol tampaknya menjadi tim yang patut diwaspadai. Marquez dan Pedrosa berturut-turut telah menjadi pembalap tercepat dalam sesi latihan bebas pertama dan kedua dalam hari pertama latihan digelar.

Friday, 15 September 2017

Klasemen MotoGP 2017 Selepas Seri Silverstone

Marc Marquez dengan gemilang sanggup memenangkan balapan basah di sirkuit Misano. Dengan perolehan 25 poin, Marquez berhasil duduk diperingkat klasemen sementara sama seperti Dovizioso dengan poin sama-sama 199.

Kalender Sementara MotoGP 2018 Dirilis, Seri Inggris Belum Ditentukan Sirkuitnya

Pihak Dorna, selaku pemegang hak komersial MotoGP merilis kalender balapan musim 2018, dari tanggal dan nama sirkuitnya, seri MotoGP Inggris masih belum dialokasikan untuk sirkuit mana yang menjadi venue. Hal ini berarti memunculkan spekulasi, apakah seri GP Inggris akan dilaksanakan di sirkuit Silverstone ataukah ke sirkuit Donington Park yang juga sempat menjadi tuan rumah MotoGP.

Dari Jadwal sementara yang sudah dirilis, Thailand juga turut serta menjadi tuan rumah dengan sirkuit Burirram sebagai tuan rumahnya.

Sunday, 2 July 2017

Marc Marquez Juarai MotoGP Sachsenring 2017 dan Perolehan Poin Pembalap

Marc Marquez berhasil juarai MotoGP Seri Sachsenring Jerman 2017
Sukses besar Marc Marquez berhasil meraih posisi pole sebanyak 8 kali berturut-turut, kini dilengkapi dengan raihan apiknya meraih juara di seri MotoGP Jerman kali ini. Runner up dari seri Sachsenring Jerman adalah Jonas Folger, pembalap tuan rumah dari tim Yamaha Tech 3. Sedangkan di posisi ketiga ada Dani Pedrosa.